Mengubah Huruf Besar atau Huruf Kecil Pada Dokumen Ms. Word
Apabila anda mempunyai Dokumen Word, dan ingin mengubah isi dokumen tersebut menjadi hurufbesar (kapital)semuanya atauhuruf kecilsemuanya, atau hanyahuruf awaldari masing-masing kata saja yang besar, caranya sangat mudah yaitu : Highlight / bloktulisan yang ingin anda ubah karakternya menjadi huruf besar / huruf kecil, kemudian setelah dihighlight tekat tombolShift+F3
Support untuk Microsoft Office Word 2003, 2007 dan Ms. word 2010 Semoga bermanfaat..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar